STKIP PGRI BLITAR

PERAN KELUARGA DALAM PENCAPAIAN TUJUAN PENDIDIKAN

ENDANG, WAHYUNI (2013) PERAN KELUARGA DALAM PENCAPAIAN TUJUAN PENDIDIKAN. "CAKRAWALA PENDIDIKAN" Published by "STKIP PGRI BLITAR", 15 (1). pp. 10-16. ISSN 1410-9883

[img]
Preview
PDF
48Kb

Abstract

Abstrak: Pencapaian tujuan pendidikan merupakan tanggungjawab bersama antara sekolah, keluarga, dan masyarakat. Sehingga sekolah, keluarga, dan masyarakat harus bekerjasama dengan baik dalam mengupayakan pencapaian tujuan pendidikan tersebut khususnya keluarga. Karena keluarga merupakan lembaga pendidikan yang pertama dan utama dalam proses pendidikan anak. Di keluargalah anak-anak pertama mengenal pendidikan, selain itu waktu anak lebih banyak bersama keluarga. Di dalam keluarga tercermin jalinan kasih dan cinta ada ikatan emosional, darah dan kekerabatan.Sehingga peran dan fungsi keluarga sangat dominant dalam menyosialisasikan atau mendidik anak agar berkembang dengan baik, membekali setiap anggota keluarganya agar dapat hidup dengan tuntunan nilai-nilai agama, pribadi, dan lingkungan. Kata kunci: tri pusat pendidikan, keluarga, tujuan pendidikan Abstract: Achievement of the purpose of education is a shared responsibility between the school, families, and communities. So that schools, families, and communities should work well in achieving the education goals in particular families. Since the family is the first educational institution and major in education process. In families that know first child education, in addition to the time the child more with family. Reflected in the fabric of family love and love is no emotional attachment, blood and kekerabatan. Sehingga the role and functions of the family is very dominant in socializing or educating children to develop properly, equip every member of his family to live with the guidance of religious values, personal, and environment. Keywords: tri center of education, the family, the purpose of education.

Item Type:Article
Subjects:L Education > L Education (General)
Divisions:Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
ID Code:208
Deposited By:DRS. KADENI, SE.,M.Pd .,MM
Deposited On:17 Oct 2013 14:12
Last Modified:17 Oct 2013 14:13

Repository Staff Only: item control page