STKIP PGRI BLITAR

PENGEMBANGAN MEDIA MONOPOLI EDUKATIF MELALUI METODE PERMAINAN UNTUK PEMBELAJARAN TRIGONOMETRI DI KELAS X SMA

Widayanti, Aning (2015) PENGEMBANGAN MEDIA MONOPOLI EDUKATIF MELALUI METODE PERMAINAN UNTUK PEMBELAJARAN TRIGONOMETRI DI KELAS X SMA. "CAKRAWALA PENDIDIKAN" Published by "STKIP PGRI BLITAR" , 17 (1). pp. 35-45. ISSN 1410-9883

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstract: The media monopoly educative trigonometry is one form of media that is used as an alternative to train students skills in mastering the questions trigonometry. The research procedures is refer to the 4-D models, which consists of four stages. The fourth stage is the stage of define, design, development, and disseminate. The results validate the educational monopoly media is 3.86 (valid) and the card problem is 3.54 (valid) both do not need revision. Keywords: media monopoly educative, game method, trigonometry, Senior High school Math. Abstrak: Media monopoli edukatif trigonometri merupakan salah satu bentuk media pembelajaran yang digunakan sebagai alternatif dalam melatih keterampilan siswa dalam menguasai soal-soal trigonometri. Prosedur penelitian ini dilakukan dengan mengacu pada model 4-D (Four D model) yang terdiri dari empat tahap. Keempat tahap tersebut adalah tahap pendefinisian, tahap perancangan, tahap pengembangan, dan tahap penyebaran. Untuk meningkatkan kualitas media ini, dilakukan kegiatan validasi. Hasil validasi media monopoli edukatif adalah 3,86 (valid) dan kartu soal adalah 3,54 (valid) keduanya tidak perlu revisi. Kata kunci: media monopoli edukatif, metode permainan, trigonometri, matematika SMA

Item Type:Article
Subjects:L Education > L Education (General)
Divisions:Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
ID Code:429
Deposited By:DRS. KADENI, SE.,M.Pd .,MM
Deposited On:25 Oct 2017 05:56
Last Modified:25 Oct 2017 05:56

Repository Staff Only: item control page