STKIP PGRI BLITAR

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MEMBANTU MENINGKATKAN BERFIKIR KREATIF MAHASISWA

Udin , Erawanto (2018) PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MEMBANTU MENINGKATKAN BERFIKIR KREATIF MAHASISWA. Cakrawala Pendidikan, 22 (2). pp. 117-127. ISSN 1410-9883

[img]
Preview
PDF
1027Kb

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian menghasilkan modul pembelajaran berbasis masalah yang dapat membantu meningkatkan berfikir kreatif mahasiswa. Sasaran uji coba produk mahasiswa prodi PPKn STKIP PGRI Blitar angkatan 2015/2016. Istrumen merekam data menggunakan lembar validasi, lembar observasi, tes penguasaan bahan ajar, dan angket respon mahasiswa. Analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian:1) berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan semua instrumen memenuhi kevalidan. 2) kepraktisan modul dengan aspek keterlaksanaan modul mencapai skor 78.17% masuk dalam kategori baik. 3) aktivitas dosen dalam pembelajaran mencapai skor 83.06 masuk dalam kategori aktif. 4) Dilihat dari aspek keefektifan modul dengan indikator ketuntasan belajar mencapai skor 90.27% dikatakan tuntas, aktivitas mahasiswa mencapai skor 76.61% masuk dalam kategori aktif. Respon mahasiswa atas penggunaan modul mencapai skor 1.66% memberi respon positif. Dengan mengacu pada indikator tersebut dapat disimpulkan bahwa modul PBL ini telah memenuhi syarat valid, praktis dan efektif. Kata Kunci: Modul, Pembalajaran Berbasis Masalah, berfikir kreatif Abstract: The aim of the research is to produce problem-based learning modules that can help improve students' creative thinking. The target of the trial is the product of PPKn Study Program students of STKIP PGRI Blitar class 2015/2016. Instruments record data using validation sheets, observation sheets, mastery of teaching material tests, and student response questionnaires. Data analysis used descriptive qualitative analysis and descriptive statistical analysis. The results of the study: 1) based on the criteria established by all instruments meeting the validity. 2) the practicality of the module with the implementation aspects of the module reached a score of 78.17% in the good category. 3) lecturer activity in learning reaches a score of 83.06 in the active category. 4) Judging from the effectiveness of the module with indicators of learning completeness reaching a score of 90.27% it was said to be complete, student activities reached a score of 76.61% in the active category. Student responses to the use of modules reached a score of 1.66% giving a positive response. By referring to these indicators, it can be concluded that the PBL module has met valid, practical and effective requirements. Key Words: Modules, Problem Based Learning, creative thinking

Item Type:Article
Subjects:L Education > L Education (General)
Divisions:Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
ID Code:842
Deposited By:DRS. KADENI, SE.,M.Pd .,MM
Deposited On:25 Jan 2019 05:20
Last Modified:25 Jan 2019 05:20

Repository Staff Only: item control page