STKIP PGRI BLITAR

ANALISIS KEMAMPUAN MAHASISWA DALAM MENYUSUN PEMBUKTIAN PADA MATERI RING

Suryanti , Suryanti (2019) ANALISIS KEMAMPUAN MAHASISWA DALAM MENYUSUN PEMBUKTIAN PADA MATERI RING. Cakrawala Pendidikan, 23 (2). pp. 125-132. ISSN 1410-9883

[img]
Preview
PDF
352Kb

Abstract

Abstrak: Pembuktian dalam matematika membantu seseorang untuk mempunyai kemampuan berpikir logis dan bernalar secara matematis. Keragaman kemampuan mahasiswa dalam menyusun pembuktian pada materi Ring dapat tinjau dari kemampuan mahasiswa menerima informasi, menggunakan konsep, menyusun hubungan, dan kemampuan menyimpulkan. Kata Kunci: Kemampuan, Pembuktian, Ring Abstract: Proof in mathematics helps someone to have the ability to think logically and reason mathematically. The diversity of students’ abilities in composing evidence on Ring material can be seen from the ability of students to receive information, use concepts, arrange relationship, and the ability to conclude. Key Word: ability, proof, Ring

Item Type:Article
Subjects:L Education > L Education (General)
Divisions:Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
ID Code:872
Deposited By:DRS. KADENI, SE.,M.Pd .,MM
Deposited On:30 Mar 2020 04:54
Last Modified:30 Mar 2020 04:54

Repository Staff Only: item control page